Pemain depan Duke Blue Devils, Cooper Flagg, resmi mengumumkan dirinya akan mengikuti NBA Draft 2025. Meski baru menjalani musim pertamanya di level perguruan tinggi, pemain berusia 18 tahun ini langsung mencuri perhatian….
Tag: basket Amerika
Stephen Curry Cetak 31 Poin, Game 1 Milik Golden State Warriors
Golden State Warriors langsung tancap gas di Game 1 seri playoff putaran pertama NBA 2025! Bertandang ke kandang Houston Rockets, Curry dkk tampil garang dan sukses mengunci kemenangan 95-85, Minggu malam waktu…